Rekomendasi Sekolah Kedinasan yang Terbaik

rekomendasi sekolah kedinasan

Rekomendasi sekolah kedinasan di Indonesia saat ini memang banyak sekali mendapatkan perhatian. Di Indonesia sendiri sudah banyak perguruan tinggi negeri yang telah mencetak pejuang masa depan bangsa dari segi pendidikan.

Berbeda halnya, dengan Perguruan Tinggi Negeri atau PTN, Perguruan Tinggi Kedinasan (PTK) telah menawarkan beberapa kelebihan. Misalnya saja seperti pendidikan gratis karena sudah tersedia beasiswa.

rekomendasi sekolah kedinasan

Rekomendasi sekolah kedinasan

Ada banyak sekali Rekomendasi sekolah kedinasan yang perlu diketahui. Berikut ini sudah ada penjelasan terkait sekolah kedinasan, antara lain:

1. STAN (Sekolah Tinggi Akuntansi Negara)

STAN berdiri sejak 1952, disebut sebagai PKN STAN. Politeknik Keuangan STAN, ini dikenal sebagai pendidikan tinggi kedinasan yang berada di bawah Badan Pendidikan dan Pelatihan Keuangan, Kementerian Keuangan RI.

Memang nama STAN sudah dikenal oleh masyarakat sebagai Perguruan Tinggi Kedinasan terbaik setiap tahunnya. Daya tarik STAN karena biaya sekolah tidak dipungut oleh pihak perguruan tinggi kepada pihak mahasiswa, mulai dari uang selama pembelajaran maupun asrama.

2. STIS (Sekolah Tinggi Ilmu Statistik)

Sekolah Tinggi Ilmu Statistik atau STIS merupakan salah satu pilihan Sekolah Kedinasan yang memberikan gelar S.ST bagi para alumninya. Sejak tahun 1958, STIS telah dikelola oleh Badan Pusat Statistik dengan beberapa program studi.

3. STIN (Sekolah Tinggi Intelijen Negara)

STIN atau Sekolah Tinggi Intelijen Negara dikenal sebagai Rekomendasi sekolah kedinasan yang berada di daerah Sentul, Bogor, Jawa Barat. Para taruna di Sekolah Tinggi Intelijen Negara (STIN) ini tentunya tidak hanya belajar mengenai ilmu intelijen, namun tentang ketahanan fisik dan mental.

4. STSN (Sekolah Tinggi Sandi Negara)

Sekolah Tinggi Sandi Negara (STSN) dikenal sebagai salah satu Sekolah Kedinasan yang berada di bawah Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN). Para mahasiswanya bisa merampungkan pendidikannya sekitar 4 tahun dengan gelar Diploma IV.

5. AKMIL (Akademi Militer)

Menjadi seorang pembela negara di garda terdepan tentunya bisa menjadi anggota AKMIL atau Akademi Militer. Sekolah kedinasan ini juga termasuk pendidikan TNI Angkatan Darat. Dimana lokasinya berada di Kota Magelang, Jawa Tengah.

Para lulusan AKMIL nantinya akan menjadi perwira TNI angkatan darat dengan gelar S.ST.Han atau Sarjana Terapan Pertahanan. Dimana telah mempunyai pangkat Letda (Letnan Dua).

6. AAL (Akademi Angkatan Laut)

Para taruna Akademi Angkatan Laut atau AAL saat ini bisa menjalani masa pendidikan selama 4 tahun dengan gelar S.ST.Han. Bahkan, juga akan memperoleh pangkat Letda (Letnan Dua), sama halnya seperti lulusan dari AKMIL (Akademi Militer).

7. AAU (Akademi Angkatan Udara)

Sama halnya seperti para taruna lulusan AKMIL (Akademi Militer) serta AAL (Akademi Angkatan Laut). Sehingga para taruna lulusan AAU (Akademi Angkatan Udara) akan memperoleh gelar S.ST.Han dan pangkat Letda (Letnan Dua).Dimana pendidikan ini berada di Yogyakarta, dekat dengan Bandara Adi Sucipto masa pendidikan selama 4 tahun. Itu saja beberapa informasi terkait Rekomendasi sekolah kedinasan.

Untuk anda yang tertarik menjadi tarun masa depan bangsa, yuk ikuti bimbel kedinasan dan les privat masuk POLRI terbaik dari Akademi Taruna. Mimpimu bisa menjadi kenyataan bersama kami.

5/5 - (1 vote)
Picture of akademitaruna

akademitaruna

Leave a Replay

Dapatkan berita & info menarik pendaftaran